Rabu, 22 Mei 2013

Berita Terbaru, 2013-05-22



    Sony Jajaki Lepas Bisnis Hiburannya
Perusahaan elektronik Jepang, Sony, menjajaki kemungkinan melepas unit bisnis entertainment. ........

    Bulan Depan, Harga BBM Bersubsidi Naik
Pemerintah berencana menaikkan harga bahan bakar minyak BBM bersubsidi pada Juni mendatang. ........

Hadapi Masyarakat Ekonomi Asean, Perbanas Gelar IBEX 2013
Perbanas menyelenggarakan Indonesia Banking Expo IBEX 2013 dengan tema Penguatan Struktur Perbankan Nasional Untuk Meningkatkan Daya Saing. ........

Nyaris Tembus Rekor, IHSG Cuma Naik 19 Poin
Indeks Harga Saham Gabungan IHSG pada perdagangan Rabu 22/5/2013 ditutup naik 19,24 poin 0,37 persen ke 5.208. ........

DPR: Kalau Terbukti Lalai, Freeport Jangan Lari
Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso meminta PT Freeport Indonesia tak lepas tanggung jawab. ........

    Anggaran Subsidi BBM Bengkak Rp 16 Triliun
Menteri Keuangan Chatib Basri mengatakan pemerintah menaikkan kembali anggaran subsidi bahan bakar minyak bersubsidi dari semula Rp 193,8 triliun. ........

    Bank Mandiri Geber Kredit Konsumsi
Kelas menengah yang tumbuh pesat di Indonesia menjadi bidikan bank guna menggeber kredit konsumer. ........

Produksi Minyak di RAPBN-P Dipatok 840.000 Barrel Per Hari
Pemerintah mengajukan produksi terjual lifting minyak mentah dan kondensat dalam RAPBN Perubahan 2013 sebesar 840.000 barrel per hari. ........

Bursa Tokyo Ditutup di Posisi Tertinggi dalam 5 Tahun
Bursa saham Tokyo naik 1,60 persen dan ditutup pada posisi tertinggi dalam lebih dari lima tahun pada Rabu 22/5/2013. ........

Kecelakaan Tambang Freeport, Kementerian ESDM Bentuk Tim Investigasi
Kementerian ESDM telah membentuk tim untuk menginvestigasi runtuhnya batuan di ruang pelatihan area Tambang Big Gossan di PT Freeport Indonesia. ........

Ini Janji Singapura atas Desakan Bank Indonesia
Otoritas Moneter Singapura atau Monetary Authority of Singapore MAS berjanji akan mengakomodasi permintaan asas resiprokal yang diminta BI. ........

Freeport Belum Jadwalkan Kembali Kegiatan Produksi
PT Freeport Indonesia belum memiliki rencana akan kembali berproduksi pasca-runtuhnya batuan di ruang pelatihan area tambang Big Gossan di Papua. ........

BNI Kembali Berkolaborasi dengan Bank Jepang
PT Bank Negara Indonesia Tbk BNI dipilih oleh The Shoko Chukin Bank untuk mendukung UKM Jepang yang berinvestasi di Indonesia. ........

Sebenarnya Tak Menguntungkan, Buka Bank di Singapura
Membuka bisnis bank di Singapura sebenarnya tidak terlalu menguntungkan bagi bank-bank dari Indonesia. ........

Gita: Produk Selundupan Menjengkelkan
Menteri Perdagangan Gita Wirjawan mengingatkan masyarakat agar waspada saat membeli produk-produk di pasar. ........

Tidak ada komentar:

Posting Komentar