Jumat, 31 Agustus 2012

Berita Terbaru, 2012-08-31



    Tak Mungkin, Bangun Smelter Karena Dipaksa Pemerintah
Mulai ada kesadaran para perusahaan tambang untuk melakukan pembangunan smelter, yang jumlahnya masih terbilang sedikit jumlahnya di Indonesia. ........

    Mendag Imbau Kurangi Konsumsi Beras
Menteri Perdagangan Gita Wirjawan mengimbau masyarakat Indonesia mengurangi konsumsi beras sebesar 40 kilogram. ........

Ekspor Furnitur Indonesia Kalah dari Vietnam
Sepuluh tahun lalu, nilai ekspor mebel Indonesia 3 kali lebih besar dibanding Vietnam. Namun, nilai itu sekarang berbalik, Vietnam unggul jauh. ........

Oktober, OJK Bakal "Ngantor" di Menara Bidakara
OJK dipastikan akan berkantor di Menara Bidakara Jakarta mulai Oktober mendatang. Gedung aset BI ini akan menjadi kantor operasional OJK. ........

Investor Domestik Borong Saham, IHSG Naik
Mengalami perdagangan dalam rentang lebar dan sempat meninggalkan level 4.000, IHSG akhirnya ditutup naik, Jumat 31/8/2012. ........

    Harga Kapas Melorot, Laba Indorama Anjlok 93 Persen
Laba bersih PT Indorama Synthetics Tbk INDR semester pertama 2012 merosot 93,13 persen menjadi 1,4 juta dollar AS. ........

    KTA Dilarang untuk Biayai Uang Muka Kredit
Bank Indonesia BI melarang pihak perbankan untuk memberikan kredit tanpa agunan KTA yang langsung digunakan untuk membiayai uang muka KPR. ........

Masuki Pasar Rotan, Olympic Gandeng Investor Filipina
Perusahaan Olympic akan memproduksi furnitur rotan. Untuk itu, perusahaan ini menggandeng investor asing asal Filipina. ........

Mendag: Masyarakat Belum Mengerti Masyarakat Ekonomi ASEAN
Menteri Perdagangan Gita Wirjawan memandang, masyarakat Indonesia masih belum menyadari akan ASEAN Economic Community AEC. ........

Jonan, Mengubah Indonesia Lewat Kereta Api
Tiga tahun lalu kereta api dan stasiun identik dengan kekumuhan dan kesemrawutan. Kini, datanglah ke stasiun, Anda akan melihat perubahan. ........

PLN-Kadin Kerja Sama Listrik untuk Smelter
Demi memenuhi kebutuhan listrik industri pengolahan dan pemurnian smelter, PLN dengan Kadin sepakat untuk penyediaan listrik sebesar 1.500 MW. ........

RI Menandatangani MoU Impor 100.000 Ton Beras dengan Kamboja
Menteri Perdagangan RI Gita Wirjawan menandatangani Nota Kesepahaman impor beras 100.000 ton dengan Menteri Perdagangan Kamboja. ........

BI: Inflasi Agustus 2012 0,7-0,8 Persen
Bank Indonesia BI memperkirakan inflasi Agustus 2012 sebesar 0,7-0,8 persen mom dan 4,5 persen secara year on year. ........

Sebagian Besar Industri RI Masih "Low Tech"
Sebagian besar industri nasional masih berada dalam kategori industri berteknologi rendah. ........

Rupiah Merosot, Ini Kata Gubernur BI
Bank Indonesia BI mengklaim telah melakukan sesuatu untuk menjaga agar rupiah tidak terlalu naik maupun anjlok secara signifikan. ........

Tidak ada komentar:

Posting Komentar