Jumat, 25 Maret 2011

Berita Terbaru Hari Ini, 2011-03-25



    Gagal Bertahan, IHSG Ditutup Turun
Pada penutupan pukul 16.00, indeks ditutup di level 3.607,113 atau melemah tipis 0,13 pesen......

    TLKM Agar Buyback Telkomsel dari SingTel
Kementerian BUMN mendorong PT Telkom Tbk melakukan aksi korporasi membeli kembali buyback saham PT Telkomsel dari SingTel......

Pemerintah: Tak Perlu Khawatir Produk Jepang
Masyarakat tidak perlu khawatir akan bahaya radiasi yang terdapat dalam produk pangan impor dari Jepang......

Peringkat Investasi RI di Urutan 111
Peringkat investasi Indonesia berada di level 111 dari sekitar 133 negara di seluruh dunia All Inclusive Composite Index Word......

Harga Minyak Naik, Garuda Naikkan Tarif
Garuda telah menaikkan harga tiket sejak Januari 2011 sebesar 5 persen. Kenaikan ini sebagai penyesuaian dari naiknya harga minyak mentah......

Sumbawa Barat Protes ke Kemkeu
Gerakan Pemuda Mahasiswa Sumbawa Barat menolak rencana pemerintah pusat membeli sisa saham divestasi terakhir PT Newmont Nusa Tenggara......

Indonesia Tujuan Utama Investasi Jepang
Japan Bank for International Cooperation JBIC menyatakan, Indonesia merupakan salah satu negara tujuan investasi Jepang utama......

Garuda Rampingkan Rute
PT Garuda Internasional mengalami penyusutan keuntungan sebesar 10 persen dari rute penerbangannya ke Tokyo.....

Pemerintah Kaji Penghapusan PPN Pertamax
Pemerintah sedang menghitung berapa potensial lost yang akan dialami negara jika penghapusan PPN pertamax dilaksanakan......

    Bank Mandiri Gandeng Garuda
Sebagai salah satu bentuk sinergi antara Badan Usaha Milik Negara BUMN, Bank Mandiri dan Garuda Indonesia melakukan kerja sama......

    TV dan Ponsel Rajai Pasar Elektronik
Tahun 2010 pertumbuhan pasar elektronik mencapai 17 persen. Sebagian besar didorong oleh penjualan peralatan rumah tangga dan alat telekomunikasi......

Rupiah Kembali Menguat
Kurs rupiah terhadap dollar AS di pasar spot antarbank Jakarta, Jumat pagi, menguat enam poin menjadi Rp 8.705 per dollar AS......

IHSG Terus Melaju
Indeks Harga Saham Gabungan IHSG dibuka menguat 0,23 persen di level 3.619,860, pada awal perdagangan di Bursa Efek Indonesia......

Yanti, Ibu Rumah Tangga Beromzet Rp 2 M
Memulai karier dari seorang pegawai perusahaan, kini Yanti Meilianty Isa justru menjadi pemilik sebuah usaha yang omsetnya mencapai Rp 2 miliar......

Aprindo: Soal Minimarket Harus Dilihat Secara Menyeluruh
Aprindo menilai, keberadaan minimarket tak berizin atau ilegal tidak bisa sepenuhnya disalahkan......

Indosat's net income free falls to IDR647.2 billion
A telecommunication operator, PT Indosat Tbk, booked a net income decline of 56.7% to IDR647.2 billion from IDR1.49 trillion in 2009. In a financial statement to Indonesia Stock Exchange, the net income decline was due to falling revenue in noncellu.....

Indonesian stocks fall to 3,607 in closing session
Indonesian stocks lost 4.53 points in the closing session led by BTPN which fell 0.33 point. Jakarta Composite Index (JCI)was closed at 3,607.11 from 3,611.83 in the opening session this morning and 3,611.64 yesterday. The index today moved betwe.....

JCI rises 0.45% to 3,627.85 at midday break
To end the first session, Jakarta Composite Index (JCI) rose 16.21 points to 3,627.85. JCI increased 0.45% from yesterday position of 3,611.64 and moved within the range of 3,610.88 – 3,639.68......

JCI advances 0.64% to 3,634.89 led by Bank Rakyat
To start today’s trading, Jakarta Composite Index (JCI) rose 23.25 points to 3,634.89. JCI increased 0.64% from yesterday position of 3,611.64 and moved within the range of 3,610.88 – 3,638.27......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar