Rabu, 23 Februari 2011

Berita Terbaru, 2011-02-23



    Menbudpar: Pajak Film Impor Bisa Turun
Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik mengatakan, putusan pemerintah untuk menaikkan pajak dan bea terhadap film impor belum final......

    Presiden Ingin Pajak Film DN Nol Persen
Presiden Yudhoyono ingin agar pajak film dalam negeri dapat ditekan hingga nol persen. Hal ini untuk memajukan perkembangan industri film lokal......

Harga Premium Lebih Baik Dinaikkan
Pengelola SPBU pun meminta pembatasan BBM ditiadakan dan diganti dengan menaikkan harga premium......

Sopir Angkot dan SPBU Belum Tahu
Uji coba pembatasan BBM hari ini rupanya masih banyak belum diketahui para sopir dan pihak SPBU yang akan menjadi subjek kebijakan tersebut......

Kuota Premium 40 Liter Sehari
Uji coba pembatasan bahan bakar minyak BBM yang dimulai hari ini disebut Kementerian ESDM menerapkan kuota 40 liter sehari bagi kendaraan umum......

Pembatasan BBM, Uji Coba atau Coba-coba
Uji coba pembatasan bahan bakar minyak BBM hari ini rupanya hanya dijalankan untuk menempel stiker......

Logam Mulia Mahal, Bagaimana Perhiasan
Harga emas perhiasan tidak selalu mengikuti kenaikan harga emas batangan logam mulia yang cenderung meningkat belakangan ini......

Investor India Berminat Bangun Bandara di Bali
Rencana pembangunan bandara internasional di Kabupaten Buleleng ternyata menarik minat investor asing asal India......

Pertambangan, Korupsi Uang Negara Terbesar
Bidang pertambangan menjadi sektor korupsi yang menyumbangkan kerugian negara terbesar pada tahun 2010, yaitu sebesar Rp 576 miliar......

    Kapet Minim Himpun Investasi
BKPM melaporkan bawah realisasi investasi swasta di 14 Kapet atau Kawasan Ekonomi Terpadu pada periode 2005-2010 hanya Rp 27,5 triliun......

    Pembatasan BBM 1 April Berpeluang Ditunda
Pemerintah memberikan sinyal kuat untuk menunda pelaksanaan pembatasan konsumsi bahan bakar minyak pada 1 April 2011......

Kapet Jalan Ditempat
Kawasan Ekonomi Terpadu atau Kapet bergerak secara perlahan karena dasar hukum yang mendukung operasionalnya sudah terlalu tua......

Menkeu: Penyelundupan Sangat Memprihatinkan
Menteri Keuangan Agus Martowardojo semakin khawatir dengan penyelundupan yang kian parah......

Simpanan di Bank Melorot Rp 40,4 Triliun
Berdasarkan data yang disampaikan LPS, pada Januari lalu jumlah rekening tabungan tumbuh 0,3 persen namun duit yang disimpan melorot Rp 40,4 T......

Inovasi BASF Perkuat Konstruksi RI
Industri kimia BASF Jerman tanpa disangka ikut memperkuat berbagai konstruksi di Indonesia......

Surya Semesta sells US$53 million industrial land
 JAKARTA: Property player PT Surya Semesta Internusa Tbk (SSIA) has secured purchase commitment of 145 hectares industrial land bank worth US$53 million in the first quarter of this year......

ICBC channels IDR30 billion loan to Verena
PT Verena Multifinance Tbk has secured IDR30 billion loan from Industrial and Commercial Bank of China (ICBC) aiming to finance several business expansions......

Saptaindra Sejati boosts overburden & coal output
 JAKARTA: Coal contractor PT Saptaindra Sejati (SIS), wholly owned subsidiary of PT Adaro Energy Tbk (ADRO), has aggresively set target of overburden removal and coal production to rise 48.34% and 50.78% respectively this year......

Mining sector motors JCI’s 0.67% gain
Mining sector drove Indonesian shares 23.02 points or 0.67% higher from yesterday’s closing at 3,451.10 to 3,474.12 in today’s closing......

Intraco records 70% revenue jump
Indonesia’s heavy equipment distributor, PT Intraco Penta Tbk (INTA) recorded a 70% revenue rise or amounting IDR1.9 trillion compared to 2009's figure......

Metrodata delivers 2010’s net income target at IDR25.15 billion
A telecommunication company, PT Metrodata Elektronik Tbk (MTDL) has successfully realized its promises on 2010’s net income target, reaching IDR25.15 billion or surged by 150% compared to 2009 at IDR10.06 billion......

Astra Daihatsu to construct new factory
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) plans to construct a new factory having capacity of 100,000 units a year in Karawang that is targeted to operate in the end of 2012......

IDX resumes Champion Pacific trading
Indonesia Stock Exchange (IDX) has revoked the suspension on the stock trading of PT Champion Pacific Indonesia Tbk (IGAR) today......

TNT eyeing omzet growth 20%
Logistic service provider, TNT Express Indonesia (TNT) addresses its optimism to jack up its revenue and delivery volume from and to England as much as 20%-30% following the partnership with Indonesia-Britain Education Centre (IBEC)......

Equatorex sets tender offer for Indoexchange in March
Malaysian company Equatorex Sdn Bhd sets a tender offer for 80.12 million shares or 29.69% of total capital paid in PT Indoexchange Tbk during a period of March 17-March 23 2011......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar